Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juni 21, 2014

PROTES TERHADAP PENDIDIKAN DI INDONESIA

Kembalikan PPKN Seperti dulu lagi Sobat.! Baru-baru ini kita telah merayakan Hari Pendidikan Nasional. Kita harus tahu apa arti pendidikan itu, setiap orang yang berpendidikan pasti memiliki maksud dan tujuan ia mencari pendidikan itu. Selain itu, orang yang berpendidikan juga harus mengerti “apa itu pendidikan?” Kita ibaratkan sebuah rumah, kita harus tahu makna rumah itu, kita juga harus tau kiat-kiat sebuah rumah itu, dan juga harus tahu apa itu rumah. Dalam penelitian dunia, pendidikan di Indonesia ini semakin lama semakin menurun. Sekarang   kita berada pada tingkat lima puluh Sembilan. Apa penyebabnya.? Siapakah yang disalahkan? Salahkah rakyat? Salahkah pemerintah? Semua itu bisa disalahkan. Dikatakan rakyat yang bersalah, itu karena kemalasannya. Dikatakan pemerintah, itu karena kelalaiannya dalam membuat peraturan. Mari kita beranjak ke masa lalu. Masa dimana orangtua-orangtua kita bersekolah dahulu. Banyak mereka yang menjadi sukses bukan karena keturunan. Tapi

Bersahabat Dengan Orangtua

H ai ..! sobat, kita pasti tahu bahwa remaja-remaja saat ini pasti banyak yang punya masalah. Contohnya saja adalah masalah dalam belajar, masalah dengan teman-teman, serta masalah lainnya. Kebanyakan remaja itu kurang pandai dalam menyikapinya. Kadang ada yang tidak tau harus kepada siapa dia harus cerita atau curhat. Salah satu cara yang baik dalam menghadapi persoalan ini ialah orangtua kita. Bagaimana caranya ya…?. Yah. Caranya ialah dengan menjadikan orangtua bagaikan sahabat kita. Hmhm. Maksudnya disini bukan berarti kita menganggap orangtua itu sama besar dengan kita. Tapi kita bisa menjadikannya sebagai teman curhat. Kebanyakan kita mungkin banyak yang malu dalam bercerita pada orangtunya. Padahal, kepada orangtua lah tempat yang bagus untuk curhat. Jika kita pernah merasakan mempunyai sahabat yang spesial. Apakah kita pernah bercerita kepadanya..? apakah ada solusi dari dia…?. Tentunya ada. Bercerita pada sahabat memang bagus. Karna dialah orang yang mungkin sama be